Safelink

Senyawa Polar Dan Non Polar: Menganalisis Kepolaran Senyawa

Senyawa Polar Dan Non Polar
1.Tujuan

1.        Siswa dapat menyebutkan pengertian senyawa polar dan non polar berdasarkan ke elektronegatifan unsur penyusunnya.
2.        Siswa dapat menjelaskan pengertian senyawa polar dan non polar berdasarkan PEI dan PEB di sekitar inti.
3.        Siswa dapat mengelompokkan senyawa kedalam senyawa polar dan non polar berdasarkan keelektronegativan unsur penyusunnya.
4.        Siswa dapat mengelompokkan senyawa kedalam senyawa polar dan non polar berdasarkan PEI dan PEB disektai inti atom.
5.        Siswa dapat merancang percobaan untuk mengidentifikasi senyawa polar dan non polar.
6.        Siswa dapat mengelompokkan senyawa ke dalam senyawa polar dan non polar berdasarkan percobaan.

2.Konsep Dasar

Menganalisis kepolaran senyawa.

Indikator:
1.    Menyebutkan pengertian senyawa polar dan non polar
2.    Mengidentifikasi senyawa polar berdasarkan percobaan
3.    Mengelompokkan senyawa ke dalam senyawa polar dan non polar berdasarkan keektronegatifan unsur penyusunya
4.    Mengelompokkan senyawa ke dalam senyawa polar dan non polar berdasarkan PEI dan PEB disekitar inti atom

3.Alat dan Bahan

Bahan :

  • Buret  10 ml atau 25 ml
  • Statif dan klem
  • Gelas kimia
  • Kain wol atau flanel
  • Corong

Alat :

  • Air
  • Metanol
  • Aseton
  • Tetrakloro metana

4. Prosedur Kerja

1. Isilalah buret dengan air, dengan menggunakan corong.
2. Gosokkan pengaris dengan kain wol/flanel sehingga batang tersebut bermuatan listrik.
3. Bukalah kran buret sampai dipeloreh aliran zat cair. Kemudian , dekatkanlah batang bermuatan pada aliran zat cair (tampung zat cair yang keluar dengan gelas kimia) dan amati apa yang terjadi !
4. Ulangi langkah kerja 1 sampai 3 di atas dengan cara mengganti air dengan alkohol, aseton, dan tetrakloro metana !

5.Pengamatan / Pembahasan

Sewaktu balon digosokkan ke rambut yang kering yg mengandung elektron ,Dan kemudian balon tersebut di dekatkan pada air, maka arah air tersebut akan miring ke kanan atau ke kiri.

6.Kesimpulan

Air bisa belok ke kanan dan ke kiri ,karena adanya elektron yang ada pada rambut, sehingga energi yang terdapat pada rambut tersebut, berpindah ke balon dan bisa terjadinya hal yang demikian.

7.Pertanyaan

1. Mengapa zat cair ada yang dibelokkan dan ada yang tidak dibelokkan oleh batang bermuatan?
2. Jelaskan faktor-faktor yang menyebabkan suatu senyawa bersifat polar?
3. Mengapa kepolaran ikatan selalu menyebabkan kepolaran molekul?
4. Berikan contoh molekul polar dan nonpolar, masing-masing lima contoh!
5. Kesimpulan apa yang dapat dipeloreh dari pengamatan di atas!

8.Daftar Pustaka

LKS KIMIA , http://anggawibisono-on-sharetask.blogspot.com/2013/02/laporan-uji-kepolaran-suatu-senyawa.html
http://yohayoo.heck.in/faktor-faktor-yang-mempengaruhi-kepolara.xhtml.
http://kimia-asyik.blogspot.com/2009_09_01_archive.html.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Tampilkan Komentar
Sembunyikan Komentar

0 Response to "Senyawa Polar Dan Non Polar: Menganalisis Kepolaran Senyawa"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel


Like this blog? Keep us running by whitelisting this blog in your ad blocker.

This is how to whitelisting this blog in your ad blocker.

Thank you!

×